Banner adz

Cara Ampuh Mengobati Penyakit Sisik Nanas Pada Ikan Cupang

Sisik nanas adalah penyakit yang paling menakutkan bagi hobiis ikan cupang dan peternak ikan cupang, karena ikan yang terkena penyakit ini sudah di pastikan umurnya ga lama lagi, duh nyesek kan kalau ikan cupang kita kena penyakit ini.


nah kali ini saya mau coba berbagi tips nih untuk menyembuhkan ikan sobat yang terkena serangan sisik nanas.

pertama siapkan wadah penyembuhan, berupa botol air mineral, beri air bersih, campurkan garam dapur (kira-kira sampai terasa asin). atau boleh juga dengan menggunakan obat "Laxing" (maaf nyebut merek :)),
nah masukan ikan sobat, dan biarkan beberapa saat.

biasanya akan terasa reaksinya beberapa jam, kalau ikan sudah mengeluarkan lendir atau kotoran, segera pindahkan ikan sobat ke air yang baru.

pengalaman saya sih, kalau sudah di pindahkan ke air baru, ikan akan mengeluarkan kotoran nya dan perlahan mulai kempis, dan sembuh,.
ok selamat mencoba semoga ikan sobat sehat selalu :)

2 Responses to "Cara Ampuh Mengobati Penyakit Sisik Nanas Pada Ikan Cupang"

  1. Ada cara lain mengobati sisik nanas paling ampuh, berikut adalah caranya : cara mengobati sisik nanas ikan cupang

    Untuk informasi terlengkap tentang ikan cupang, kunjungi juga ya cupang sehat

    BalasHapus

Advertisement